Blog Untuk Bisnis Online

Diposting oleh malamjumat on Dec 1, 2008


Dalam menjalankan bisnis online, Anda memang tidak harus memiliki blog ataupun website seperti ini. Ada banyak model bisnis online internet dari rumah yang tidak mengharuskan Anda memiliki web/blog. Di antaranya adalah domain parking, di mana Anda cukup memiliki domain tanpa perlu mengelolanya. Tapi, jika Anda memiliki sebuah blog, banyak model bisnis online yang dapat Anda lakukan.

Sebuah blog adalah sebuah media. Sebuah sebuah media sebagaimana koran, majalah, radio dan televisi. Apa yang dapat dilakukan oleh media tersebut dapat juga dilakukan oleh blog yang merupakan media personal. Yang berbeda adalah cara dan skalanya tentu. Dengan blog Anda bisa make money seperti halnya media lain.

Sebagai contoh jika koran, majalah, radio dan televisi dapat menerima iklan, maka blog Anda juga demikian. Polanya sama. Media konvensional menjual khalayak pembaca, pendengar dan pemirsa mereka kepada para pemasang iklan sehingga bisa memperoleh uang dari sana (earn money quick). Semakin banyak dan tebal dompet pembaca, pendengar dan pemirsanya, maka semakin diminati oleh pemasang iklan.

Demikian halnya media online seperti blog. Ia bisa menjual pengunjungnya ke pihak yang berkepentingan dengan sebuah kompensasi finansial. Jika dalam bisnis offline, media dapat menggunakan agensi untuk mendapatkan iklan, di bisnis online juga ada agensi iklan (Google Adsense salah satunya). Bahkan cara online lebih mudah. Dengan demikian Anda bisa memilih kerja full time atau hanya kerja part time, yang penting blog Anda terus dikunjungi orang.

Semoga bermanfaat.

www.sakukita.com

Temukan Make Money, Earn Money Quick, Kerja Part Time, Bisnis Online Internet Dari Rumah hanya di Make & Earn Money Quick: Kerja Part Time - Bisnis Online Internet Dari Rumah 88db.com

{ 0 komentar ... read them below or add one }