Syariah Vs Konvensional

Diposting oleh malamjumat on Aug 10, 2011


Kredit pemilikan rumah atau yang di sebut dengan kpr adalah kredit rumah yang di berikan kepada mereka yang mengajukan kredit kepada bank. Kredit kpr syariah adalah kredit kpr yang di berikan kepada mereka yang membutuhkan dengan suku bunga yang lebih kecil di banding kpr biasanya. Berikut kelebihan kpr syariah lainnya :

Kpr syariah juga memberikan kebebasan kepada kreditur dalam pembayarannya jika dalam kpr biasanya kreditur akan terkena penalti karena melunasi sebelum masa kontrak untuk kpr syariah ini kreditur dapat melunaskan hutangnya sebelum kontraknya habis.

  • KPR syariah memberi kepastian jumlah angsuran yang harus dibayar oleh nasabah setiap bulan.
  • KPR syariah memberikan besarnya nilai angsuran tetap sampai masa angsuran selesai.

Menguntungkan bukan ? ejr

{ 0 komentar ... read them below or add one }