Nah saya barusan dapat tips yang sangat berguna untuk kegiatan masak memasak, yaitu tips cara merawat alat dapur (Equipment Kitchen). Tips ini saya dapat dari katalog Citibank Eazypay SuperStore. Berikut daftar alat dapur atau Kitchen Equipment yang perlu diperhatikan :
1. Telenan
Agar telenan (Kitchen Equipment) yang terbuat dari kayu bisa bertahan lama dan bebas dari sisa potongan sayur atau daging, oleskan dengan beberapa tetes minyak goreng. Minyak goreng baru lho, jangan yang sudah bekas :D .
2. Saringan
Saringan (Equipment Kitchen) yang terbuat dari metal akan cepat kering dengan cara memanaskannya kedalam oven selama 2menit. Gunakan sarung tangan waktu mengambilnya, karena panas gitu loh :D lihat Commercial Equipment Kitchen dan Commercial Kitchen.
3. Timbangan
Untuk mengecek timbangan (Commercial Kitchen Equipment akurat atau tidak, timbanglah beberapa jenis barang yang sudah pasti beratnya. Pilih barang yang sudah di pak seperti margarin, keju, dll. Umumnya, dikemasan tertera dengan jelas berat bersih barang tersebut (Commercial Kitchen).
4. Perabot Plastik
Untuk membersihkan perabot (Commercial Kitchen) dari plastik yang ternoda, rendam didalam satu galon air hangat yang telah dicampaur 1 mangkuk kecil pemutih. Biarkan selama 20 menit, setelah itu ambil dan cuci dengan bersih. Terakhir, cuci seperti biasa dengan menggunakan sabun pencuci piring dan air hangat.
Sudah itu saja hasil contekan saya :D , selamat mencoba
Sumber: tipis.web.id
Untuk informasi lebih lanjut, silahkan lihat di Equipment Kitchen ~ Kitchen Equipment ~ Commercial Kitchen Equipment ~ Commercial Equipment Kitchen ~ Commercial Kitchen ~ Commercial Equipment dan Equipment Kitchen & Kitchen Equipment: Commercial Kitchen Equipment Tangerang di 88db.com
Home » perlengkapan dapur » Cara Merawat Peralatan Dapur
{ 2 komentar ... read them below or add one }
terima kasih infonya sangat membantu sekali.
Terima kasih infonya berguna sekali.
Post a Comment