Berberapa kiat dalam memilih mobil sewaan di perusahaan rental mobil, berikut kiatnya :
1. Perhatikan perusahaan car rental yang akan Anda sewa baik itu dari lokasi, sertifikat dan pelayanannya.
2. Cari perusahaan car rental di internet atau bisa juga minta referensi kepada teman, sahabat atau keluarga.
3. Cari mobil yang umurnya masih muda misalnya mobil yang di produksi tahun 2000 karena mesinnya masih fresh, jika ingin menggunakan mobil di bawah tahun 2000 sebaiknya di perhatikan dan di cermati mesin mobilnya.
4. Perhatikan surat – surat penting dari mobil sewaan Anda jangan sampai ada yang kurang dan belum di perpanjang karena jika hal tersebut terjadi Anda sendiri yang akan mengalami kerugian.
5. Jika Anda menggunakan jasa supir sebaiknya perhatikan riwayat dari si supir tersebut apakah pernah bermasalah atau tidak. Jika bermasalah sebaiknya mintalah jasa car rental untuk menyakinankan Anda.
6. Minta fasilitas seperti asuransi kecelakaan, jiwa dan asuransi penting lainnya yang bisa menjamin keselataman Anda. ejr
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Post a Comment