Setelah sebelumnya kami mengulas tentang trend fashion wanita di tahun 2010, berikut kami akan mengulas fashion pakaian pria yang akan menjadi trend di tahun 2010.
Seperti biasanya, trend fashion akan selalu mengalami perubahan dari tahun ke tahun, dan ini pun berlaku juga dengan fashion untuk pria. Dalam mengikuti perkembangan mode sebenarnya kita tidak harus menggunakan fashion rancangan desainer papan atas atau merek branded yang ternama, namun yang terpenting adalah bagaimana anda sebagai pria mampu untuk menyesuaikan pakaian yang tepat di saat yang tepat.
http://divadivo.net
{ 1 komentar ... read them below or add one }
Sepertinya akan lebih bijak jika kita mengenakan fashion bukan karena saat ini sedang "in" atau trend, tetapi karena memang fashion yang kita kenakan terlihat baik dan nyaman di tubuh kita.
Post a Comment