Cara membaca Bahasa Jerman sama dengan bahasa
bentuk umlaut (ä,ü dan ö):
(ä dibaca e seperti pada kata bebek)
->contoh: (Anak perempuan) Mädchen dibaca Medchen
(ü dibaca u tapi mulut sedikit dimonyongkan)
->contoh: (Pulpen) Füller dibaca Fuuller
(ö dibaca eu seperti pada kata peuyeum)
->contoh: (Mendengar) Hören dibaca Heuren
bentuk lain:
->eu dibaca oi contoh: (mata uang) Euro dibaca Oiro
->ei dibaca ai contoh: (Polisi) Polizei dibaca Policsai
->z dibaca seperti c dan s contoh: (Kereta Api) Zug dibaca Csug
->j dibaca y contoh: (anak kecil cowok) Junge dibaca Yunge
Sangat mudah membaca lafal kata dalam Bahasa Jerman, karena kebanyakan lafalnya mirip dengan bahasa
tina.blogsome.com
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Post a Comment