Jika rumah Anda berangka atap kayu, sesekali cobalah melongok ke dalam loteng. Siapa tahu ada rangka kayu yang keropos. Jika Anda menemukan rangka yang keropos, segera perbaiki sebelum kerusakan itu makin parah. Mungkin kalau Anda mempunyai miniatur rumah akan sedikit membantu pekerjaan.
Penyebab kayu rangka atap keropos itu macam-macam; bisa akibat rembesan air yang menetes dari sela-sela genteng dan talang, atau ulah rayap. Kedua kerusakan ini punya satu solusi: ganti kayu yang keropos dengan yang baru.
Haruskah kita mengganti seluruh rangka atap?
Tidak perlu. Mengganti keseluruhan rangka atap itu harus dilakukan jika kerusakannya amat parah, misalnya kuda-kuda atau sebagian besar kaso keropos. Namun jika kerusakan hanya pada sebagian kecil kaso dan reng, maka ini bisa diperbaiki secara sederhana dan mudah. Miniatur rumah bisa menjadi solusi meringankan kerjaan.
Proses perbaikan
1. Amati kerusakan pada kayu usuk, dan tentukan letak kayu yang rusak atau keropos itu.
{ 0 komentar ... read them below or add one }
Post a Comment