Kelamin merupakan jaringan otot, sangat elastis, dan berupa saluran dari vestibula sampai pada uterus. Kelamin adalah tempat penetrasi pennis pada saat sanggama, dan sebagai saluran keluarnya menstruasi.
Saat berhubungan seksual, biasanya sentuhan terhadap dinding kelamin memberikan kenikmatan seksual pada perempuan. Dinding kelamin bagian depan juga lebih banyak saraf dan sangat sensitif terhadap rangsangan daripada dinding kelamin bagian belakang.
Meski manfaat dari organ kelamin ini begitu besar, namun tak sedikit dari kaum perempuan yang masih kurang perhatian memberikan perawatan eksklusif. Mereka pikir sekadar dibasuh dengan air pun kelamin sudah bersih. Tapi kenyataannya tidak begitu, masih banyak yang harus dilakukan oleh seorang perempuan untuk menjaga organ intimnya tetap sehat.
Berikut ini beberapa langkah awal yang perlu diketahui untuk melihat kesehatan kelamin, yang dikutip dari buku “Kesproholic” karya Tim Mitra Inti.
Perhatikan cairan kelamin
Lakukan pemeriksaan rutin
Perhatikan saat membersihkan
Lakukan seks yang cerdas
Jangan obati sendiri
www.resep.web.id
{ 1 komentar ... read them below or add one }
benr banget tuh,
cz semakin cepat tahu semakin sehat
Post a Comment