TIPS Memulai Bisnis Usaha Percetakan

Diposting oleh pulat on Dec 29, 2010



Peluang Bisnis Usaha Percetakan adalah salah satu peluang usaha yg paling sering dijumpai, di lingkungan rumah ataupun di kantor. Usaha Bisnis Percetakan selalu ada seiring pertumbuhan ekonomi usaha. Tapi banyak kondisi dan kombinasi situasi yg muncul tatkala seseorang ingin memulainya. Dari mana harus memulainya? Mau langsung investasi bisnis untuk memulai usaha percetakan? Seberapa besar peluangnya? Atau mau belajar dulu barulah mencari order cetak kemudian?

Jangan ragu untuk memulai, simak TIPS Memulai Bisnis Usaha Percetakan secara garis besarnya :

Lihat Dan Perhatikan Peluang Di Sekitar Anda

untuk tahap pertama, jangan pernah membaygkan Anda bakal segera mendapat untung yg besar bila mendapat peluang bisnis tersebut. Jika perlu nggak pake untung dulu. Yg utama adalah orang akan segera tahu bahwa Anda punya keahlian yg dapat diandalkan. Nah, pada peluang kedua dan seterusnya.

Jangan Pernah Nolak Order Cetak

Yg dimaksud dimintai tolong disini tentunya yg beraroma "bisnis". Jika Anda cukup sering "disuruh" mengorder sesuatu, atau bahkan Anda dapat bocoran ( nguping! ) dari obrolan yg gak disengaja, langsung bilang saja jika Anda sanggup mengerjakannya...!!  JANGAN SEKALIPUN PERNAH MENOLAK ORDER CETAK tersebut ! Order apapun jangan pernah ditolak, apalagi order cetakan.

Kenali & Cari Tahu : Bagaimana Tahapan Proses Produksi Percetakan

Sebagai langkah awal, Anda dapat menulis di diary kerja bagaimana skema tahapan yg harus dijalankan mulai dari tahap menerima order cetak, menganalisa order, kalkulasi harga cetak, komponen produksi cetak yg diperlukan, proses produksi percetakan, quality controlling, packing, delivering, pembayaran, dan after sales service yg baik.

Investasi Bisnis Usaha Percetakan

Mau langsung investasi untuk memulai bisnis usaha percetakan? Berapa biayanya? JANGAN INVESTASI BISNIS DULU! Mengapa demikian? Memang, sebuah usaha bisnis tanpa investasi adalah hal yg nonsens ! Jika finansial Anda kebetulan cukup untuk menambah modal usaha ini, sebaiknya ditunda dahulu untuk penginvestasian alat-alat kerja produksinya, terlebih yg cukup menyedot biaya besar.

Jadi, berpikirlah dua kali seribu kali untuk memenuhi hasrat Anda menginvestasi alat-alat produksi yg berbiaya amat mahal - walaupun Anda merasa mampu

Jangan Malu Bertanya
Ini Berlaku tidak hnya di bisnis percetakan saja namun apapun bisnis yg akan anda geluti jangan sekali-kali pernah bosan untuk bertanya kepada yg lebih ahli dan berpengalaman.


Sumber: www.chabelita.biz
Temukan Info Lain Seputar  Mesin Percetakan
Selengkapnya TIPS Memulai Bisnis Usaha Percetakan

Hal Penting Dalam Sistem Waralaba

Diposting oleh pulat on



Untuk mengembangkan sebuah bisnis, setiap pengusaha memiliki cara yg berbeda – beda. Ada yg memilih membuka cabang untuk memperluas pasarnya, namun banyak pula pengusaha yg membuka sistem kemitraan untuk mengembangkan bisnisnya.

Melihat perkembangan bisnis waralaba saat ini, salah satu bisnis yg banyak ditawarkan menggunakan sistem kemitraan adalah bisnis makanan. Jika dulu franchisor asing mendominasi perkembangan bisnis franchise makanan di negara kita, sekarang sudah banyak pengusaha lokal yg mewaralabakan bisnis mereka untuk memperluas jangkauan pasar.

Disamping itu pemberi bisnis waralaba juga harus memperhatikan beberapa hal, agar dapat membimbing para franchisee dalam menjalankan bisnisnya. Berikut hal penting yg harus diperhatikan pemberi waralaba :

Ø            Mampu mengevaluasi lokasi dan cara negosiasi sewa atau beli properti yg dibutuhkan
Ø            Memiliki konsep pengelolaan outlet yg higienis
Ø            Memiliki sumber bahan baku yg berkualitas dan ekonomis
Ø            Mengetahui sumber tenaga kerja yg berkualitas
Ø            Menguasai teknik pelayanan dan penyajian yg berkualitas tinggi
Ø            Kemampuan untuk menjadi trainer, yg memberikan pelatihan efektif dan berorientasi pada hasil
Ø            Keahlian untuk melakukan monitoring dan pengontrolan bisnis, tanpa merusak hubungan kerjasama  yg efektif

Selain pihak franchisor, yg harus diperhatikan dalam mewaralabakan bisnis adalah kualitas bisnis itu sendiri. Sesuai dgn PP No 42 Tahun 2007, kriteria bisnis yg boleh diwaralabakan yaitu peluang bisnis yg memiliki ciri khas tertentu, terbukti telah memberikan keuntungan untuk pelaku usahnya, memiliki standar mengenai pelayanan yg ditawarkan (SOP tertulis), bisnis tersebut mudah diajarkan dan diaplikasikan, adanya dukungan yg berkesinambungan, dan memiliki hak kekayaan intelektual yg sudah terdaftar.

Jika bisnis yg Anda jalankan telah memenuhi enam kriteria tersebut, dan sudah terdaftar sebagai salah satu bisnis waralaba makanan yg mendapat ijin dari Menteri Perdagangan, BPOM dan MUI untuk beroperasi. Prospektus penawaran waralaba setidaknya memuat tentang informasi sebagai berikut :

1. Data identitas franchisee
2. Bukti legalitas usaha yg difranchisekan
3. Sejarah singkat mengenai usaha tersebut
4. Mencantumkan struktur organisasi franchisor
5. Melampirkan laporan keuangan, setidaknya laporan keuangan 2 bulan terakhir
6. Menginformasikan jumlah usaha yg telah dibuka, dan mencantumkan alamat lokasi usaha yg ada
7. Melampirkan daftar franchisee yg sudah menjalankan bisnis tersebut
8. Memberikan penjelasan mengenai hak dan kewajiban franchisee maupun franchisor

Mewaralabakan usaha makanan jelas sangat menguntungkan, karena selain untuk mengembangkan kepercayaan pasar. Bisnis franchise juga memberikan tambahan pendapatan dgn adanya franchise fee dan royalti fee.

Sumber: http://bisnisukm.com
Temuka Info Lain Seputar Peluang Usaha 
Selengkapnya Hal Penting Dalam Sistem Waralaba

Latihan Kelenturan Untuk Ibu Hamil

Diposting oleh malamjumat on

Memiliki anak adalah kebanggaan dan kebahagian tersendiri bagi keluarga akan tetapi saat sang bunda hamil berat badannya pasti akan bertambah karena beliau bukan hanya makan untuk dirinya sendiri melainkan untuk si buah hati. Viva news memberikan beberapa solusi dan tips menarik untuk tetap menjaga berat badan di kala hamil berikut :

Olahraga ringan

Anda bisa melakukan olahraga ringan selama kehamilan. Jalan-jalan saat sore dan pagi hari, yoga, berenang adalah beberapa pilihan jenis olahraga yang bisa Anda lakukan. Lakukan olahraga dengan aman dan jangan terlalu berat. Usahakan untuk beroahraga setiap hari, selain berat badan bisa terkontrol, kondisi janin pun bisa menjadi lebih sehat.

Konsumsi makanan dengan nutrisi seimbang

Perbanyak konsumsi buah dan sayuran yang banyak mengandung vitamin dan mineral. Untuk konsumsi protein, Anda bisa mengonsumsi ikan atau daging tanpa lemak. Usahakan untuk tidak mengolahnya dengan cara menggoreng. Sebaiknya masak dengan minyak sedikit mungkin. Makin besar kehamilan akan membuat Anda sering merasa lapar dan berat badan akan terus bertambah. Untuk itu, lebih baik Anda makan berkali-kali dalam porsi sedikit daripada makan beberapa kali tetapi dalam porsi besar.

Latihan kelenturan

Berlatih kelenturan sangat baik bagi ibu hamil, tetapi jangan melakukannya secara berlebihan. Selain mempersiapkan otot-otot untuk melahirkan normal, latihan kelenturan bisa membuat Anda rileks. Jika latihan kelenturan dilakukan dengan efektif, bisa membakar banyak kalori.

Hindari makanan manis, instan dan berlemak

Jangan terlalu banyak mengonsumsi minuman bersoda, makanan instan dan makan manis. Tidak hanya membuat bobot tubuh Anda meningkat, tetapi juga bobot janin Anda. Pilihlah cemilan yang menyehatkan Anda dan memenuhi kebutuhan gizi.

Biarpun hamil berat badan harus tetap di jaga dan harus sehat. erick

Selengkapnya Latihan Kelenturan Untuk Ibu Hamil

Jaga Berat Badan di Tahun Baru 2011

Diposting oleh malamjumat on

Jelang tahun baru pasti banyak makanan enak dan lezat dan Anda pasti tergoda dengan makanan tersebut sehingga melahap dan tidak memperhatikan berat badan Anda, namun bagi Anda yang tetap ingin tetap melahap tapi tetap ingin menjaga berat badan Anda ada beberapa kiat dari satya sembiring, berikut kiatnya :

1. Hindari makan malam malam, jika anda masih makan juga kurangi porsinya dan usahakan tiga jam sebelum tidur.

2. kunyah makanan lebih lama sehingga anda akan merasa lebih cepat kenyang dari biasanya.

3. makan makanan yang tidak banyak mengandung lemak

4. silahkan makan makanan kesukaan anda tapi kurangi porsi sedikit demi sedikit setiap makan anda makan.

5. usahkan anda berjalan sejauh minimal 400 meter sehari bisa juga digantikan dengan treadmill.

6. usahakan [ push up dan sit up waktu bangun tidur dan waktu mau tidur malam atau pagi- masing masing 20 kali dan ditambah setiap harinya sampai anda mampu 1oo kali tiap set ]

7. kurangi mengkomsumsi makanan yang mengandung kadar gula tinggi

8. jika anda sedang lapar makan nasi sedikit saja dan kenyangkan dengan memakan sayuran atau buah.

9. jika malam hari anda terbangung dari tidur dan merasa lapar anda boleh minum air mineral atau makan buah apel atau pisang satu saja.

10. bagi karyawan kantoran dapat menggunakan kursi yang dapat beputar dan duduk lah dengan posisi tegak dan putar badan anda ke kiri dan kekanan, posisi tangan letakan pada pegangan kursi satu dan satulagi lurus ke atas. atau dengan cara meletakan kedua tangan didepan dada lalu putar badan ada ke kiri ke kanan, ganti posisi putaran pertam putaran dari perut ke kaki, kedua dari perut ke dada. lakukan minimal 1o menit setiap hari di kantor.

11. besandar di dinding posisi terbalik, kaki ke atas dan miringkan posisi kaki mulai dari 30 derajat sampai 80 lakukan lalu tahan selama 1 menit masing masing. ulangi selama 15 menit maka berat badan akan berkurang.

Semoga bermanfaat dan berguna sekali. Erick
Selengkapnya Jaga Berat Badan di Tahun Baru 2011

Kemuning Radang Buah Zakar

Diposting oleh malamjumat on

Seberapa banyak dari kalian yang mengetahui khasiat dan manfaat dari daun kemuning ? pasti masih sedikit kan, berikut beberapa khasiat dan manfaat dari daun, ranting dan akar si kemuning :

- radang buah zakar (orchitis), radang saluran napas (bronkitis), infeksi saluran kencing, kencing nanah,

- keputihan,

- datang haid tidak teratur,

- lemak tubuh berlebihan, pelangsing tubuh, nyeri pada tukak (ulkus), sakit gigi, - kulit kasar.

Akar berguna untuk mengatasi:

- memar akibat benturan atau terpukul, nyeri rematik, keseleo,

- digigit serangga dan ular berbisa, bisul, ekzema, koreng. - epideniik encephalitis B.

Kulit batang berguna untuk mengatasi:

- sakit gigi, nyeri akibat luka terbuka di kulit atau selaput lendir (ulkus)
Selengkapnya Kemuning Radang Buah Zakar

Memilih Pelangsing Tubuh

Diposting oleh malamjumat on

Ada beberapa cara atau metode untuk pelangsing tubuh Anda baik itu cepat atau lama yang penting harus sehat dan alami :

Pelangsing tubuh alami

Pelangsing tubuh alami sangatlah di sarankan ketimbang Anda menggunakan alat pelangsing, obat pelangsing, sedot lemak dan cara melangsingkan tubuh yang lain dengan cara instant. Karena jika menggunakan cara langsing alami maka hasil yang akan di peroleh dapat lebih lama dan sehat, cara langsing tersebut adalah olahraga, pola makan sehat, pola istirahat yang cukup dan lainnya,

Pil pelangsing

Prinsip kerjanya juga untuk menekan rasa lapar, yaitu untuk menstimulasi saraf supaya tidak lagi bernafsu makan secara berlebihan. Pada beberapa obat mengandung diuretic yang berfungsi mengeluarkan cairan, sehingga jika berat badan turun jangan senang dulu karena yang terkuras adalah cairan tubuh. Pada sebagian orang penggunaan ini rentan bagi ginjal. Beberapa obat juga mengandung laxans yang merangsang buang air besar, bagi tubuh sensitive dapat menjadikan dehidrasi berat. Beberapa dokter meresepkan pil pelangsing model ini, lakukan secara tepat dengan meminum dosisnya dengan benar.

Makanan sehat

Metode yang sangat populer. Fakta yang benar, manusia membutuhkan zat gizi lengkap dalam sehari, yakni karbohidrat, lemak, mineral, vitamin dan air. Jika ingin berdiet yang lebih aman adalah mengurangi jumlah asupannya. Idealnya yang dikurangi sebaiknya karbohidrat dan digantikan dengan sayur mayur. Ingat jika asupan tak seimbang, metabolisme tubuh tidak akan berjalan baik.

Klinik pelangsing

Banyak klinik pelangsing tubuh menawarkan metode pelangsingan dengan teknik canggih. Ada yang membalut tubuh dengan aluminium khusus bersuhu tinggi, stagen yang mempunyai cairan khusus, juga dengan bantuan pemijatan secara elektronik yang dijamin mampu menghancurkan lemak. Prinsipnya adalah menghancurkan sel lemak yang paling luar, pokoknya lemak dihancurkan lewat bantuan suhu dan gelombang. Pastikan diskusikan dulu dengan dokter untuk mengetahui apakah cukup aman pelangsingan dengan metode seperti ini.

Metode Akupuntur

Sifatnya menstimulir saraf untuk menekan rasa lapar. Anda sudah menjalankannya tapi tak membawa hasil? Memang untuk Akupuntur ini memerlukan keahlian khusus, hanya ahli akupuntur saja yang dapat menemukan titik saraf yang tepat dan kita tak dapat mengetahuinya sudah tepat atau belum titik yang diakupuntur tersebut. Maka temukan ahli akupuntur yang memang mempunyai keahlian di bidang akupuntur.

Selamat memilih yang penting pilihan Anda adalah memilih langsing alami dan sehat yah. Erick

Selengkapnya Memilih Pelangsing Tubuh

Methode Baru Dalam Belajar Bahasa Inggris

Diposting oleh pulat on Dec 28, 2010



Saat ini mulai muncul trend Kursus Bahasa Inggris online seiring kemajuan teknologi internet dan adanya kebutuhan penguasaan bahasa inggris yg sangat tinggi dari masyarakat. Perkembangan itu sangat masuk akal karena beberapa faktor diantaranya :

§               Meningkatnya minat masyarakat yg akan bekerja keluar negeri sebagai tenaga kerja indonesia atau wanita (TKI/TKW). Apalagi pemerintah mulai membenahi diri untuk terus menurunkan kasus-kasus bekerja di luar negeri yg dialami khususnya TKI/TKW informal seperti pembantu rumah tangga dan meningkatkan peluang bekerja ke luar negeri di bidang formal sehingga perlindungan hukum lebih kuat.

§               Kompetensi pegawai swasta maupun pegawai negeri sipil yg semakin diperketat seiring peraturan organisasi perusahaan maupun peraturan pemerintah yg mensyaratkan kemampuan bahasa inggris aktif.

§               Itu artinya bahasa inggris yg dulu seakan-akan hanya wajib dikuasai oleh calon guru, dosen atau mahasiswa bahasa inggris saja. Kini bahasa inggris wajib dikuasai oleh siapa saja yg ingin mendapatkan karir yg mapan baik sebagai pegawai swasta, pegawai negeri apalagi bekerja ke luar negeri.

§               Memilih kursus bahasa inggris online dibandingkan kursus bahasa inggris di lembaga pendidikan atau les privat konvensional barangkali merupakan alternatif pilihan yg lebih baik karena memiliki banyak kelebihan diantaranya :

§               Lebih Murah Sehingga Menghemat Uang
Peserta tidak perlu membeli kamus bahasa inggris dan buku bahasa inggris cetak sebagai modul pendukung karena kamus modul dalam bentuk digital. tidak perlu mengeluarkan uang bensin setiap hari untuk datang ke tempat kursus. Penyelenggara tidak membutuhkan ruang atau sewa gedung. Contohnya Kursus bahasa inggris murah atau bahkan gratis 1 bulan yg telah dilakukan oleh saya Mr. Teguh Handoko dgn biaya hanya 10% saja dari kursus konvensional

§               Fleksibel Bisa Dilakukan Kapan Saja Dimana Saja
Meski kursus diadakan di Jakarta, peserta dari Papua pun juga bisa mengikuti kursus. Hal ini akan sangat mendukung pemerataan pendidikan di seluruh daerah yg selama ini tertinggal.

masing-masing peserta kursus bisa sebebas-bebasnya mengeksrepsikan proses belajarnya tanpa merasa malu dilihat atau didengar peserta orang lain karena masing2 peserta kursus tidak bisa melihat satu sama lain. Rasa minder seringkali dialami oleh mereka yg merasa terlambat belajar bahasa inggris karena faktor usia meskipun seharusnya tidak ada kata terlambat untuk belajar.

Menerima metode dan sistem pembelajaran yg sama dgn sistem konvensional bahkan menjadi lebih baik karena masing-masing peserta bisa belajar lebih mandiri, lebih konsentrasi dan serius.

Dgn kursus bahasa inggris online, saya yakin belajar bahasa inggris cepat bukanlah omong kosong dan mimpi belaka tetapi akan menjadi kenyataan dan akan dirasakan hasilnya oleh kita semua. Tentunya hal itu harus didukung dgn sistem dan metode terbaik seperti kursus bahasa inggris metode Full Conversation tanpa Grammar saya Mr. Teguh Handoko yg merupakan implementasi metode terkini dan terbaik hasil riset ahli bahasa Inggris dunia

Sumber: www.belajaringgris.net

Temukan Info Seputar  Kursus Bahasa
Selengkapnya Methode Baru Dalam Belajar Bahasa Inggris

Kebaya Untuk Tubuh Besar

Diposting oleh pulat on




Setelah pemilihan bahan kebaya, pastinya Anda bingung untuk membuat model kebaya modern seperti apa? karena pastinya memakai kebaya juga harus disesuaikan dgn model dan bentuk tubuh Anda. Apalagi sekarang ini banyak model kebaya modern yg sangat bervariasi, ada yg model kebaya dgn kerah cina, atau ada juga model kebaya modern dgn design kebaya mirip kimono.

Oleh karena itu, untuk mencocokan tubuh Anda dgn model kebaya modern yg akan Anda kenakan, ada baiknya Anda melihat tips-tips berikut :

Apapun Model kebaya modern dgn design, panjang Kebaya sebaiknya melebihi pinggul atau mendekati batas lutut Anda. Biasanya dibutuhkan 1 1/2 meter atau 2 meter.

Bila Anda memiliki pinggul yg besar, pilihlah Design kebaya modern dgn ganjalan bahu (pading) untuk memberi keseimbangan pada bagian bawah. pilih ganjalan bahu sewarna dgn kulit. Jika Model Design kebaya modern Anda transparan, beri lapisan agar pading tidak tampak.

Jika Anda bertubuh besar, Kebaya dgn kutubaru akan membuat leher berkesan lebih panjang dan tubuh akan tampak lebih langsing. Pilihan lain adalah baju kurung dgn kerah U, jangan dgn kerah Kebaya Modern model Sabrina.

Jika Model Kebaya Modern kurung (Sumatra) menjadi pilihan Anda, usahakan bagian depan lebih panjang dari bagian samping. Dgn model Kebaya Modern macam ini, tubuh Anda akan tampak terlihat lebih langsing

Sumber: sentranews.com
Temukan Info Seputar Baju Batik 
Selengkapnya Kebaya Untuk Tubuh Besar

Warisan Leluhur Untuk Obat Jerawat

Diposting oleh pulat on




Sudah bukan rahasia lagi bahwa nenek moyg kita meninggalkan warisan sejuta resep tanaman obat tradisional yg manjur, begitu juga untuk jerawat , ada beberapa resep obat jerawat tradisional yg merupakan warisan leluhur yg ampuh menghilangkan jerawat  dan bahan-bahannya mudah ditemukan di sekitar kita.

obat jerawat tradisional Salah satu obat jerawat tradisional yg mudah ditemukan adalah tomat, buah tomat (Lycopercisum esculentum Mill) mengandung beraneka macam vitamin, antara lain vitamin C, viamin A dan B1 juga protein, kalsium, besi, dan belerang yg ampuh untuk menghilangkan jerawat secara alami . Untuk menggunakan tomat sebagai obat jerawat tradisional, pilih tomat yg sudah masak, kemudian potong menjadi beberapa bagian, setelah itu langsung dapat dipakai untuk menggosok wajah berjerawat. Jika rutin memakai buah tomat, niscaya wajah anda akan bebas dari jerawat.



Buah Mentimun (Cucumis sativus) juga dapat digunakan untuk melawan jerawat batu yg bandel, disamping mempunyai banyak kandungan air, mentimun mengandung vitamin A, B1 dan C serta zat lain seperti saponin, protein, lemak, kalsium, fosfor, besi dan belerang yg manjur sebagai /obat jerawat tradisional/. Pilih mentimun muda. Cuci hingga bersih, potong agak tipis, kemudian gosokkan perlahan pada wajah yg berjerawat. Lakukan hal ini minimal tiga kali sehari.


Dan masih banyak resep obat jerawat warisan leluhur kita yg menggunakan tanaman obat seperti temulawak dan blimbing wuluh yg mungkin pada kesempatan lain akan omdhani bahas. semoga beberapa obat jerawat tradisional diatas dapat membantu anda terbebas dari jerawat.

Sumber: www.omdhani.info
Temukan Info Seputar  Produk Kecantikan

Selengkapnya Warisan Leluhur Untuk Obat Jerawat

Untung Rugi Dalam Online Florist

Diposting oleh pulat on





Dalam setiap usaha manusia pasti akan mengalami maju mundur dan naik turun. Pasang surut ini adalah sebuah ketentuan yg tidak dapat dicegah. Ibarat sebuah roda yg terus berputar, naik turun adalah suatu hal yg wajar. Hal ini memberi hikmah bagi kita untuk terus optimis dalam menekuni usaha yg kita jalani. Jika kemudian dirasakan berhenti itu yg harus diwaspadai dan dicermati dgn bijaksana.
         
Demikian pula dgn Online florist untuk bunga papan di Jakarta maupun di tempat lain. Ada masa-masa di mana Online florist untuk bunga papan berjalan dan bahkan berlari seolah tanpa henti dan ada kalanya order (pesanan) bunga papan seperti istirahat.  Bulan puasa tahun 2010 M ini adalah gambaran nyata dari keadaan ini. Hampir setiap Online florist, khususnya di Jakarta mengalami masa"sepi order". Hal yg diluar dugaan mengingat pesanan bunga papan khususnya dan aneka bunga ucapan lainnya  pada 2 tahun puasa sebelumnya tetap ramai meski hingga menjelang akhir puasa sekalipun. Bahkan satu dua pesanan bunga papan duka cita tetap ada walau telah memasuki malam takbiran. Keadaan sepi transaksi bunga papan hanya pada 3 hari menjelang puasa dan 3 hari awal puasa, itu pun tetap ada order meski hanya sedikit. Online florist besar yg biasanya dalam sehari bisa mendapat order minimal 10 rangkaian bunga papan, pada bulan puasa kali ini paling hanya 3 - 5 bunga papan perhari. Dgn kuantitas karyawan yg lumayan banyak tentu saja menjadi persoalan. Tetapi jika menilik 11 bulan sebelumnya, umumnya mereka masih bisa tersenyum. Berbeda dgn toko-toko yg pada hari biasa saja sepi order, apalagi di bulan ini.

Oleh karena itu, biasanya para pemilik usaha Online florist untuk bunga papan pada saat bulan ramadhan ini mencoba mengalihkannya dgn usaha parcel. Walaupun banyak himbauan pelarangan mengirimkan parcel untuk para pejabat negara dan daerah, tetapi bisnis parcel tidak pernah berhenti. Sebab parcel memang bukan edisi khusus para pejabat melainkan hak setiap orang yg menginginkan ikatan silaturrahminya tetap terjaga.

Karena untuk mempersiapkan bisnis parcel ini memerlukan waktu yg tidak singkat maka hanya mereka yg sudah memiliki planing (perencanaan) yg matang-lah yg biasanya mampu menguasai pasar. Katalog produk adalah salah satu kuncinya. Dgn katalog yg menampilkan berbagai macam bentuk dan isi dari parcel itulah maka para calon customer dapat memilih dgn leluasa dan banyak pilihan. Kecuali jika antara pihak pemesan dan penjual memang sudah sama-sama mengerti maka keberadaan katalog bisa dinomorduakan.

Sumber: www.anadisya.com
Temukan Info Seputar Toko Bunga
Selengkapnya Untung Rugi Dalam Online Florist

Konsumsi Coklat, Tidak Turunkan Kolesterol?

Diposting oleh pulat on




Banyak orang yg mengganggp mengkonsumsi coklat dapat menurunkan tingkat kolesterol. Namun, itu hanya berlaku pada sedikit atau sebagian orang.

Hasil satu analisis atas delapan studi yg dilakukan Dr Rutai Hui dari Chinese Academy of Medical Sciences dan Peking Union Medical College di Beijing, Cina, bersama rekannya, Kamis waktu setempat  menyimpulkan bahwa coklat hanya membantu orang yg memiliki faktor risiko sakit jantung dan hanya ketika dikonsumsi dalam jumlah yg tak berlebihan.

Makan coklat dalam jumlah sedang mungkin akan menjadi pendekatan pola makan yg bermanfaat dalam pencegahan kolesterol tinggi pada beberapa kelompok orang tertentu, demikian kesimpulan para peneliti tersebut di dalam American Jounal of Clinical Nutrition.

Satu studi yg disiarkan pada Maret memperlihatkan bahwa di kalangan 19.300 orang, mereka yg makan paling banyak coklat memiliki tekanan darah yg lebih rendah dan menghadapi kemungkinan lebih kecil untuk menderita stroke atau serangan jantung selama 10 tahun ke depan.

Hui dan rekannya mencari catatan medis untuk menemukan studi yg mengkaji bagaimana coklat mempengaruhi lemak darah, atau lipid, dan menemukan delapan percobaan yg melibatkan 215 orang.

Ketika semua studi dianalisis secara bersama, para peneliti tersebut mendapati bahwa makan coklat mengurangi tingkat LDL, atau kolesterol 'jahat' sampai lima miligram/dL dan mengurangi total kolesterol dalam jumlah yg sama.

Namun coklat tak memiliki dampak pada kolesterol di dalam tiga studi kualitas paling tinggi. Analisis lebih jauh memperlihatkan hanya orang yg makan sedikit coklat --yg berisi 260 miligram polyphenols, atau lebih sedikitnya lagi-- mengalami dampak yg menurunkan kolesterol.

Orang yg mengkonsumsi lebih banyak coklat tak memperlihatkan dampak tersebut.
Polyphenols adalah zat anti-oksidan yg terdapat pada buah, sayur-mayur, coklat, dan anggur putih. Satu batang coklat susu seberat 1,25 ons berisi sebanyak 300 miligram polyphenols.

Para peneliti itu juga mendapati bahwa orang yg sehat tak memperoleh dampak menurunkan kolesterol dari coklat. Tapi orang dgn faktor risiko sakit jantung, seperti diabetes, seluruh kolesterolnya turun sampai delapan miligram.

Penelitian masa depan, kata Hui, harus  dipusatkan pada percobaan lebih aktif secara acak dan berkualitas lebih tinggi dgn tindak lanjut lebih lama. ''Ini guna menyelesaikan ketidak-pastian sehubungan dgn keefektifan klinis. Lalu kita benar-benar dapat makan coklat tanpa rasa bersalah," tegasnya.

Sumber: www.republika.co.id
Temukan Info Lain Seputar Coklat 
Selengkapnya Konsumsi Coklat, Tidak Turunkan Kolesterol?

Dapur Minimalis Di Era Moderinesme

Diposting oleh pulat on




Karena kita hidup di era modernisme, maka tidak mengherankan bahwa hal-hal dari kehidupan kita lebih kecil dan lebih kecil, karena kurangnya ruang yg kita hadapi. Apakah modernisme ditentukan oleh garis berbentuk lurus dikompilasi dgn persyaratan ruang yg minimal? Ya, benar.


Contoh yg paling umum dari gaya minimal diterapkan dalam realitas sekarang adalah desain dapur untuk Rumah Minimalis. Pada dasarnya, dapur dalam rumah minimalis adalah kompilasi aksesoris dapur ekstrim modern dgn berbentuk garis lurus dan warna yg tidak tebal dan semua aksesori dari dapur tersebut akan menggunakan ruang yg minimal. Padahal, dapur akan sempurna digunakan karena akan memiliki semua hal yg diperlukan untuk dapur normal.


Sebelum mengadopsi ide-ide untuk desain dapur untuk rumah minimalis dari majalah furnitur, orang harus tahu walaupun dapur terlihat bagus, dapur minimalis tidak cocok untuk semua keluarga, terutama bagi keluarga yg memiliki banyak anggota. Karena dapur minimalis akan sangat kecil, tidak terlalu banyak hal yg bisa dimasak tanpa membuang sampah dapur secara keseluruhan. Inilah sebabnya mengapa hanya orang2 yg tidak menggunakan dapur mereka terlalu sering yg biasanya menghiasi dapur mereka dgn desain dapur minimalis.

Dapur Minimalis Modern Pada dasarnya, di dapur minimalis, aksesoris dasar seperti oven, kulkas dan mesin cuci piring harus dimasukkan dalam satu mebel. Meja tempat wastafel dapat juga digunakan sebagai meja makan untuk mengurangi beberapa ruang.

Sedangkan untuk kursi, dapur minimalis hanya memiliki kursi tanpa sandaran dan sebaiknya terbuat dari baja. Kursi harus mengadopsi warna dominan ruangan. Dan, ketika datang ke warna, dapur minimalis dapat dgn mudah mengadopsi warna kuat: campuran hitam dan putih. Merah tua juga dapat disesuaikan dgn sangat baik untuk dapur minimalis.

Akhirnya, semua orang harus tahu tentang desain dapur dalam rumah minimalis bahwa, jika mereka mungkin terlihat sangat baik di showroom atau pada katalog, tapi mungkin tidak begitu berguna ketika akan dipasang di rumah. Oleh sebab itu, desain dapur harus mempertimbangkan penggunaan sehari-hari.

Sumber: www.wayantulus.com
Temukan info lain Seputar Desain Arsitek 
Selengkapnya Dapur Minimalis Di Era Moderinesme

Desain Produk Tambah Nilai Jual Barang

Diposting oleh pulat on




Desain produk untuk kemasan olahan lokal masih menjadi kendala dalam meningkatkan daya saing dan daya tarik produk bagi konsumen di pasar modern.

"Desain produk untuk kemasan lokal masih kalah bersaing, terkadang terlalu sederhana. Akibatnya kurang bisa menarik konsumen," kata Sekretaris Umum Asosiasi Pedagang Ritel Indonesia (Aprindo) Jabar, Hendri Hendarta, di Bandung, Jumat.

Selain itu, untuk sejumlah produk, pelaku UKM tidak mampu menjaga kontinuitas pasokan barang ke super market sehingga terkadang terjadi kekosongan produk. Rutinitas pasokan dan kuantitasnya masih sering terkendala.

Meski demikian, kata dia, Aprindo tetap berharap produk UKM yang masuk ke pasar modern terus meningkat dengan ragam jenis kemasan yang lebih menarik dan menjual.

Ia menyebutkan, produk olahan lokal sebenarnya memiliki potensi bersaing di pasar modern yang cukup tinggi. Dari sisi produk terkadang memiliki kualitas lebih baik dari produk dari luar.

Kecenderungan konsumen saat ini melihat dulu Desain produk nya, kemudian rasa dan bentuknya. Hal itu jelas harus menjadi fokus perhatian khususnya bagi para produsen kemasan untuk menampilkan desain-desain yang menarik dan menjual untuk produk UKM.

Sementara itu Gubernur Jawa Barat, H Ahmad Heryawan menyatakan sependapat agar produk olahan lokal mendapat sentuhan kemasan yang lebih baik lagi sehingga mampu meningkatkan minat konsumen.

Selain itu, Gubernur juga mengimbau kepada para pejabat dan SKPD Jawa Barat untuk mendahulukan menkonsumsi produk olahan lokal dalam jamuan rapat maupun kegiatan lainnya.

"Saya minta seluruh pejabat dan SKPD mengutamakan produk olahan lokal untuk jamuannya, hal itu dalam rangka meningkatkan pasar produk olahan lokal, disamping terus berusaha memperbaiki kualitas produk maupun kemasannya," kata Gubernur Heryawan.

Sejumlah produk olahan lokal Jawa Barat sebenarnya sudah mulai diminati pasar di luar negeri seperti di Singapura dan Malaysia.


Sumber: www.antaranews.com
Temukan Info Lain Seputar Kerajinan Tangan

Selengkapnya Desain Produk Tambah Nilai Jual Barang

Mengejarkan Promosi Online, Cepat Dan Tepat

Diposting oleh pulat on


Kita tahu bahwa promosi bisnis merupakan ujung tombok kegiatan bisnis internet. Tanpa promosi, sehebat dan sebagus apapun produk yg Anda pasarkan jika tidak ada yg mengetahui keberadaannya akan menjadi percuma. Nah, agar promosi bisnis yg anda lakukan bisa berjalan dgn efektif, maka tidak hanya dibutuhkan kerja keras saja, melainkan juga butuh yg namanya KERJA CERDAS.

Kami akan ajarkan kepada anda bagaimana
Cara Ber promosi binis anda Di Internet. Ada 2 Metode Promosi Online yg akan kami ajarkan kepada anda


Promosi Bisnis BERBAYAR

Masing-masing metode mempunyai kelebihan dan kekurangan sendiri-sendiri. Kalau dgn metode GRATIS, kelebihannya jelas tidak memerlukan biaya dalam pelaksanaannya. Tetapi sebenarnya kurang tepat kalau kami sebut tidak memerlukan biaya, karena pada praktikknya metode ini tetap membutuhkan biaya untuk akses internet. Apalagi bagi mereka yg belum memiliki akses internet sendiri di rumah.

Investasikan Uang Untuk Beriklan
Jika anda menggunakan metode Iklan GRATIS, anda akan menggunakan banyak waktu untuk promosi (dan juga biaya koneksi internet). Jadi pada dasarnya anda juga keluar biaya (waktu dan uang). Dan hasilnya pun tergantung semangat pemasangan iklan anda. Tapi jika anda sisihkan sedikit uang untuk membeli program pemasangan iklan otomatis atau jasa iklan, maka anda bisa gunakan waktu anda untuk hal lain yg lebih produktif. Misalnya, mencari media investasi pemasangan iklan lainnya lalu taruh uang anda disitu. Ulangi terus strategi ini.

Metode berbayar adalah metode yg paling kami anjurkan. Alasanya apa? EFISIENSI..!! Efisiensi Waktu, Pikiran, dan Tenaga anda. Itulah alasannya. Kami sangat menyadari bahwa MUNGKIN anda tidak memiliki banyak waktu untuk aktifitas ber promosi bisnis anda.


Cara yg juga cukup efektif adalah anda kontak pemilik web yg cukup ramai trafficnya dan tawarkan untuk memasang banner/link anda dgn biaya tertentu. Untuk ini, anda harus mengetahui tingkat keramaian situs web tersebut. Catatan: Jika anda bersikeras mau menggunakan tenaga dan waktu anda untuk melakukan promosi sendiri, atau bahkan anda lakukan keduanya (cara bayar dan gratis) maka saya sarankan anda rajin promosi di situs-situs iklan baris. Tapi pakai cara pintar, yaitu gunakan servis gratis pemasangan iklan baris otomatis atau pasang manual hanya ke iklan baris teramai di Indonesia.

Dalam melakukan promosi online hal yg perlu anda hindari adalah melakukan kegiatan SPAM, yaitu suatu kegiatan promosi kepada orang yg tidak menghendaki.

Sumber: ferryrahman.wordpress.com
Temukan Info Lain Seputar  Bisnis Waralaba
Selengkapnya Mengejarkan Promosi Online, Cepat Dan Tepat

Mengenal Pembenihan Lele

Diposting oleh pulat on




Peluang usaha budi daya ikan lele merupakan salah satu peluang usaha yg cukup  diperhitungkan saat ini. Apabila kita perhatikan banyak terdapat  penjual pecel lele yg memerlukan pasokan ikan lele setiap harinya, hal inilah yg membuat permintaan  ikan tersebut menjadi semakin tinggi di pasaran dan membuka potensi peluang usaha yg cukup menjanjikan. Ternak ikan lele relatif  lebih mudah apabila dibandingkan dgn ikan air tawar lainnya seperti ikan mas atau mujair karena lebih tahan terhadap penyakit maupun kondisi lingkungan. Berikut ini adalah gambaran secara umum tentang cara budidaya ikan lele

Pembenihan Lele.

Adalah budidaya lele untuk menghasilkan benih sampai berukuran tertentu dgn cara mengawinkan induk jantan dan betina pada kolam-kolam khusus pemijahan. Pembenihan lele mempunyai prospek yg bagus dgn tingginya konsumsi lele serta banyaknya usaha pembesaran lele.

Sistem Budidaya
Terdapat 3 sistem pembenihan yg dikenal, yaitu :'

1. Sistem Massal. Dilakukan dgn menempatkan lele jantan dan betina dalam satu kolam dgn perbandingan tertentu.

2. Sistem Pasangan. Dilakukan dgn menempatkan induk jantan dan betina pada satu kolam khusus.

3. Pembenihan Sistem Suntik (Hyphofisasi).
Dilakukan dgn merangsang lele untuk memijah atau terjadi ovulasi dgn suntikan ekstrak kelenjar Hyphofise, yg terdapat di sebelah bawah otak besar.

Pembesaran Lele Kolam Terpal


Usaha pembesaran lele kolam terpal dibedakan menjadi tiga macam, yaitu kolam terpal diatas permukaan tanah (tidak perlu mengggali tanah), kolam terpal dibawah permukaan tanah (menggali tanah), kolam beton yg dilapisi terpal. Usaha ini membutuhkan biaya yg relatif murah dan dinilai lebih praktis, dapat dibuat sendiri karena tidak serumit kolam permanen yg terbuat dari beton.

Keuntungan lainnya dari kolam terpal ini yaitu kolam mudah dibongkar pasang, sehingga bisa dipindah tempat jika kondisi cuaca sedang tidak bersahabat. Selain itu kondisi air kolam juga lebih terkontrol kebersihannya.

Adapun estimasi untuk biaya peluang usaha ini adalah:
Modal Awal

3 buah terpal ukuran 2 x 3 meter (@ Rp 150.000,00 x 3) :        Rp   450.000,00
Peralatan tiang kolam (bambu, kayu tiang, dan paku) :              Rp   300.000,00
Selang air 20 meter :                                                              Rp      50.000,00
Ember /baskom besar 3 buah :                                                Rp      30.000,00 
Total                                                                                     Rp    830.000,00
Biaya Operasional

Bibit lele (@ Rp 350,00 x 3000 ekor) :                                     Rp 1.050.000,00
Pakan :                                                                                  Rp     600.000,00
Biaya transport :                                                                     Rp      100.000,00
Biaya lain – lain :                                                                    Rp        50.000,00
Total :                                                                                    Rp 1.800.000,00
Omset

Penjualan hasil panen (Rp 11.000,00/kg x 300 kg) =                 Rp 3.300.000,00
Laba bersih

Rp 3.300.000,00 – Rp 1.800.000,00 = Rp 1.500.000,

Temukan Info Lain Seputar Promosi Bisnis 
Selengkapnya Mengenal Pembenihan Lele

Mengenal Ciri Bisnis Waralaba Yg Baik

Diposting oleh pulat on

Ketatnya Persaingan Bisnis Waralaba : Indomaret Dan Alfamart


Pengertian Konsep bisnis waralaba (franchise) dewasa ini telah menjadi salah satu trendsetter yg memberi warna baru dalam dinamika perekonomian Indonesia. Setidaknya dalam tiga tahun terakhir, animo masyarakat Indonesia terhadap munculnya peluang usaha waralaba sangat signifikan. Animo ini terefleksi pada dua cermin yakni : jumlah pembeli waralaba dan jumlah peluang usaha (business opportunity) yg terkonversi menjadi
waralaba.

Mengenal Ciri Bisnis Waralaba Yg Baik

Sebelum Menjatuhkan pilihan  jenis bisnis waralaba yg akan dijadikan mitra bisnis, tentu kita harus mengenal binis waralaba yg dimaksud. Salah satunya dgn mengenal ciri-ciri bisnis waralaba yg baik. Bisnis Waralaba yg baik biasanya :

1. Memiliki program pendampingan dan  pelatihan bagi mitranya. Sehingga hal ini bisa bermanfaat bagi mitra untuk juga mendapatkan bekal sebelum benar-benar dilepas secara mandiri untuk mengelola bisnis waralaba tersebut.

2. Mau memberikan solusi atas masalah yg dihadapi oleh mitra. Dgn demikian ada imbal balik antara keuntungan yg didapat pemilik waralaba dan mitra.

3. Memiliki korelasi antara satu gerai dan gerai lain yg masih berada dalam naungan merk waralaba. Dgn demikian, antar gerai waralaba bisa muncul kerjasama dan bukan saling menjatuhkan.

Persaingan Indomaret Dan Alfamart Dalam Bisnis Waralaba

Dalam skala nasional, perkembangan bisnis waralaba semacam "minimarket" juga sangat baik. Sebagai contoh indomaret dan alfamart. Bagaimana tingkat persaingan kedua bisnis waralaba ini

Bicara soal bisnis franchise di Indonesia, ada 2 nama besar brand ritel yaitu Indomaret dan Alfamart yg cukup eksis saat . Tidak hanya bersanding berdekatan di berbagai lokasi

Mungkin tak banyak yg bisa dibandingkan kedua kompetitor ini. Total investasi, pembagian royalti, dan fasilitas yg diberikannya pun hampir sama.

Untuk bergabung dalam franchise Alfamart, dibutuhkan investasi sebesar Rp 300-380 juta di luar sewa bangunan dgn biaya rotalti pada kisaran 2-3% selisih omzet dgn nilai bawah tiap golongan.

Begitu pula dgn Indomaret, total investasi yg dibutuhkan yaitu Rp 300 juta atau Rp 350 juta di luar sewa bangunan, tergantung kategori fasilitas yg didapat. Pemberian royaltinya antara 2-4% dari omzet.

Persyaratannya pun hampir sama, karena terkait dgn Undang-Undang mengenai waralaba. Dari pameran ini, kedua brand ritel ini menargetkan 10% dari usulan lokasi yg diterima untuk pembangunan toko baru.

Tomy selaku Regional Franchise Manager Alfamart. mengungkapkan selama ini terlihat kedua toko saling berdampingan di lokasi yg berdekatan karena potensi pasar masih ada bahkan ada peningkatan potensi karena pengembangan wilayah.

"Ibarat kue di mana semutnya banyak yg datang. Artinya kue dibagi dua masih bisa dong. Kita menilai apakah masih ada potensi, selama potensi masih ada, kita akan bangun," ujarnya.

sumber:detik.com

Temukan Info Lain Seputar Peluang Usaha 
Selengkapnya Mengenal Ciri Bisnis Waralaba Yg Baik

Memilih Mobil Keluarga Sesuai Kebutuhan

Diposting oleh Wikey on


rental mobil

Saat ini, memiliki mobil yang dapat menjadi kendaraan kesayangan untuk menunjang aktivitas seluruh keluarga menjadi hal yang penting. Tentu tidak mudah memilih mobil mana yang cocok, mengingat saat ini banyak sekali tipe mobil keluarga yang dikeluarkan oleh berbagai produsen mobil dan juga jasa rental mobil.

Banyak pertimbangan harus diambil ketika Anda harus memilih mobil yang tepat untuk sebuah keluarga

Pertama, jumlah anggota dalam suatu keluarga, menjadi penentu bagi tipe mobil yang sesuai. Misalnya keluarga besar menggunakan M
PV yang cocok sepert kijang Innova dan keluarga kecil sepert mobil sedan saja. Pemilihan ini harus sesuai kebutuhan kita.

Kedua, mobil yang irit tentunya akan membantu anda untuk menghemat biaya yang perlu dikeluarkan untuk bahan bakar, yang berarti juga menghemat pengeluaran secara keseluruhan.
Ketiga, harga yang terjangkau dengan kualitas dan keamanan yang dapat diandalkan pun menjadi pertimbangan ketika hendak membeli mobil.

Namun bagi Anda yang belum bisa memiliki mobil, jangan sedih, karena banyak juga jasa rental mobil yang menawarkan harga rental mobil yang murah dengan pilihan mobil-mobil yang tepat untuk keluarga Anda.

blogtechno.dagdigdug.com

Selengkapnya Memilih Mobil Keluarga Sesuai Kebutuhan

Inilah Mobil Pengantin Terfavorit

Diposting oleh Wikey on


mobil pengantin

Pernah terfikir mobil apa yang kerap kali dipilih oleh pasangan baru sebagai kendaraan pernikahan mereka? Ternyata Rolls Royce Phantom merupakan mobil yang dimaksud.

Sebuah jajak pendapat yang dilakukan perusahaan penyewaan limousine di Inggris, Limo Broker, menyebutkan Rolls Royce Phantom merupakan mobil pengantin yang paling sering digunakan oleh pasangan pengantin baru.

Autoevolution, Kamis (29/4/2010) melansir, selain dipakai sebagai kendaraan pernikahan, Rolls Royce Phantom juga kerap dipakai untuk kegiatan penjamuan perusahaan, red carpet, perayaan sesuatu, perjalanan belanja bergaya mewah, bahkan hingga perayaan ulang tahun.

Limousine ini memang memberikan kenyamanan dan kemewahan segalanya. Lengkap dengan sistem hiburan yang tersaji lewat layar monitor plasma, DVD player, serta interior bak pesawat jet pribadi.

Selain itu ada pula pencahayaan illumination di pilar C yang lebih baik, rear climate control independent, volume control, dan electric window, yang semuanya bisa dioperasikan dari jok penumpang belakang.

Dibalik bonet Rolls Royce Phantom tersimpan mesin berbahan aluminium 6.750 cc V12 yang mampu memompa tenaga sebesar 460 hp dengan torsi hingga 80 Nm. Tenaga ini lebih dari cukup untuk menggerakkan coupe terpanjang di dunia itu.

Dengan sokongan sumber tanaga itu pula, para pasangan pengantin baru yang ingin menjajal kehebatan Rolls Royce Phantom bisa berakselerasi 0-100 km/jam dalam 4,6 detik. Sementara kecepatan maksimumnya bisa tembus hingga 250 km/jam. (uky) autos.okezone.com

Selengkapnya Inilah Mobil Pengantin Terfavorit

Tips Mendesain Booth dan Stand Pameran

Diposting oleh Wikey on



booth stand
Nah, disini ada 8 tips untuk membuat booth stand pameran anda menjadi powerfull. 8 tips dibawah ini mungkin bisa membantu anda menciptakan booth kecil yang menarik dan powerfull. Dikumpulkan dari berbagai sumber dan terbukti sangat membantu.

1. Gunakan lampu.

Hampir semua convention centers memiliki penerangan gedung yang bagus. Anda boleh-boleh saja mengharapkan penerangan stand pameran anda pada existing lampu gedung tanpa perlu menambah lampu di dalam area booth ( pameran ) anda demi alasan dana. Atau jika anda memiliki dana, dan ingin menggunakannya secara bijaksana bisa juga dengan cara menggantung lampu spotlight tambahan di langit-langit gedung convention. Sedikit berhemat tanpa perlu memikirkan konstruksi design pameran penggantung lampu.

Tetapi apakah ini efektif?
Berdasar hasil riset di industry pameran, penerangan yang baik, bagus dan menarik dapat meningkatkan awareness kepada pameran anda sebesar 30% persen sampai 50% persen. Luar biasa, bukan? Jadi kenapa anda tidak memikirkan untuk menginvestasikan dana dengan meminta exhibition designer merancang booth anda dengan tata lampu/penerangan yang menarik.

2. Lakukan pendekatan ‘novel’;
Kembangkan sebuah thema untuk booth stand anda. Keluarlah dari pendekatan traditional, dan biarkan itu menjadi milik peserta pameran dengan luas area yang besar karena memang mereka bisa berharap ‘real estate’ mereka menjadi stand out.


3. Usahakan untuk mendisplay produk dan nama perusahaan di sudut yang terlihat oleh pengunjung.


4. Simple and uncluttered. Gunakan satu atau dua produk saja untuk di display.

5. ‘size’ everything to fit the booth .Buat apa mendisplay mobil apabila anda hanya ingin menjual velg-rodanya saja, misalnya. Gunakan bantuan multimedia monitor (tv atau plasma), poster atau graphic yang menarik. Juga jangan gunakan meja counter besar bekas pameran yang lalu (misalnya) demi alasan hemat biaya. Anda tentu tak ingin staff anda terlihat seperti orang kerdil di balik meja besar itu, kan?

6. Gunakan visual yang berpengaruh kuat untuk arsitektur stand desain pameran anda dengan memakai graphic poster besar. Akan tetapi tetaplah ingat, jangan gunakan images/gambar-gambar besar di poster itu. Sisipkan copytext/kata-kata yang sesuai proporsi ukurannya pada poster tersebut. Jangan terlalu berlebih ukurannya juga jangan terlalu kecil ukurannya karena akan menjadi sulit terbaca dan terlewatkan. cvastro.com

Selengkapnya Tips Mendesain Booth dan Stand Pameran

Pilihan Waralaba untuk Pemula di Tahun 2011

Diposting oleh Wikey on


bisnis waralaba


Untuk Anda yang ingin memulai bisnis waralaba, berhati-hatilah jika memilih waralaba makanan.
Pakar strategi bisnis dan marketing, Freddy Rangkuti, menilai, menjalankan bisnis waralaba makanan akan lebih berat dibanding waralaba bidang kesehatan, transportasi, atau alat kecantikan. "Kalau untuk pemula lebih berat, karena kompetitornya lebih banyak. Pedagang kaki lima kan juga banyak yang menjual," ujar Freddy kepada Kompas.com dalam Franchise License Expo 2010 di Jakarta Convention Center.


Memang, waralaba makanan tampak lebih banyak jenisnya dibanding bidang lainnya. Di pameran Franchise License Expo 2010 saja, stan waralaba makanan seperti makanan kecil dan minuman tampak mendominasi. Mulai dari stan waralaba jenis kopi, es, frozen yogurt, aneka kue basah, kue kering, olahan jamur, bakso, mi, hingga ayam goreng ramai dikunjungi.


Kemudian Freddy mengingatkan, jika ingin tetap memulai waralaba bidang makanan, para pebisnis pemula dapat mencoba waralaba makanan tradisional. Makanan jenis tradisional atau makanan khas daerah atau negara tertentu, kata Freddy, lebih mudah menembus pasar karena sifatnya yang unik dan beda dari yang lain, seperti takoyaki khas Jepang, angkringan yogyakarta, atau serabi bandung.
Mengenai waralaba apa yang sebaiknya dipilih, Freddy menyarankan agar disesuaikan dengan modal yang dimiliki. Namun, idealnya, katanya, untuk pemula lebih baik memilih waralaba jenis transportasi, kesehatan, dan kecantikan. "Tapi yang terpenting dalam menjalankan bisnis itu jangan ikutan, intinya harus beda," imbuh Freddy.

source:kompas.com
image source:google.com

Selengkapnya Pilihan Waralaba untuk Pemula di Tahun 2011

Strategi Memulai Usaha Waralaba

Diposting oleh Wikey on


yang perlu diperhatikan saat Anda memulai usaha waralaba adalah:

1. Penilaian sendiri

Jujurlah pada diri sendiri. Apakah Anda sudah mendapatkan atribut yang tepat untuk membangun bisnis yang sukses? Kisah sukses dalam semalam amat jarang, tetapi lebih banyak yang memerlukan kerja keras dalam membangun bisnis. Menjalankan bisnis sendiri bisa lebih menguntungkan, namun bisa pula meminta tanggung jawab penuh terhadap konsumen, pemasok, dan karyawan.


2. Lakukan Riset

Secara common sense anda memerlukan perjalanan panjang menuju sebuah keputusan apakah waralaba yang ditaksir akan sesuai untuk Anda. Pastikan bahwa Anda melihat peluang bisnis dan Anda memiliki kecakapan tentangnya sekaligus mampu menjangkaunya.


3. Ajukan Pertanyaan

Ketika mempertimbangkan hak usaha waralaba, penting bagi Anda mengajukan pertanyaan sehingga Anda dapat membuat keputusan dengan pengetahuan (informed decision).


4. Bicaralah pada Terwaralaba

Penting bagi Anda berbicara kepada terwaralaba yang sudah ada. Tanyakan mengenai bantuan yang mereka dapatkan dan apakah mereka mencapai proyeksi finansial awal mereka. Luangkan waktu untuk berbicara dengan beberapa terwaralaba untuk mendapatkan opini yang luas sebelum Anda membuat keputusan.


5. Dukungan keluarga

Anda akan membuthkan dukungan keluarga ketika membangun bisnis. Disarankan untuk mendiskusikan bagaimana pengaruh bekerja sendiri pada keluarga sebelum membuat komitmen. Jika anda tak mendapatkan dukungan penuh, hal ini akan menjadi kebodohan jika dilanjutkan. Karena itu libatkan mereka dalam proses pengambilan keputusan.


6. Nasihat Profesional

Sebelum membuat komitmen berinvestasi dalam bisnis usaha waralaba, Anda seharusnya mencari nasihat dari profesional. Bank akan memberi Anda penilaian yang berharga. Jaringan bisnis konsultan dan akuntan dapat pula mengasistensi Anda dalam memproduksi rencana

sumber:bisnis.plasawaralaba.com

Selengkapnya Strategi Memulai Usaha Waralaba

Tips Jitu Melakukan Rental Mobil

Diposting oleh Wikey on


rental mobil

- Pilihlah perusahaan Rental Mobil yang professioal dan bagus pengelolaannya. Kita bisa cari di Internet.

- Cara pemesanan mobil yang simple/mudah, dan mendapatkan konfirmasi pemesanan secara cepat.

- Cek apakah perusahaan rental mobil tersebut memberikan jasa antar jemput mobil ke tempat Anda menginap secara gratis.

- Apakah harga rental mobil yang ditawarkan murah kompetitif dan pastikan tidak ada hidden cost.

- System rental mobil yang ditawarkan apakah sudah memberikan keuntungan tambahan sesuai dengan kebutuhan Anda.

- Bila Anda memesan mobil, pastikan jenis mobil yang Anda sewa siap diantar sesuai permintaan Anda tepat waktu. dan pilih mobil sesuai kebutuhan Anda

- Periksa kondisi mobil secara seksama sewaktu serah terima oleh petugas jasa rental mobil Jakarta. Jika kondisi fisik terasa tidak aman dan nyaman, minta segera diganti dengan yang lain.

- Baca dengan teliti surat sewa menyewa. Jika ada kondisi yang terasa memberatkan minta informasi secara detail sampai Anda paham betul.

- Minta nomer telepon rental mobil tsb yang bisa Anda hubungi bila terjadi masalah / keadaan darurat.

- Sebelum Anda mengemudikan sendiri, cek kondisi BBM mobil, kondisi angin pada ban termasuk ban cadangan. Jika BBM hampir habis, tanyakan kepada petugas rental mobil Jakarta tempat SPBU yang terdekat. Semoga bermanfaat

opensubscriber.com

Selengkapnya Tips Jitu Melakukan Rental Mobil

Cara Dapatkan Paket Wisata Tahun Baru

Diposting oleh Unknown on Dec 27, 2010

Menjelang akhir tahun banyak sekali biro perjalanan yang menawarkan paket travel dengan harga yang miring tentunya anda tak bisa sembarangan memilih paket perjalanan karena bila salah memilih itu akan menjadi kerugian yang akan menyulitkan anda nantinya berikut ini ada beberapa tis dapatkan paket wisata murah untuk tahun baru anda:

1. Reservasi atau pemesanan tempat wisata kira – kira tiga bulan sebelum keberangkatan yang sudah Anda tetapkan, karena ada beberapa pihak agen perjalanan wisata memberikan potongan harga bagi pelanggan yang memesan tempat wisata sebelum hari keberangkatan.

2. Pilih agen atau biro perjalanan wisata yang berkualitas, kredibilitas tinggi, profesionlitas tinggi dan sertifikat yang resmi.

3. Pintar dalam memilih paket perjalanan wisata murah yang ditawarkan oleh agen perjalanan wisata. Hati – hati sebaiknya Anda jangan tergiur oleh paket wisata dengan harga murah tapi tidak jelas. Perhatikan kesesuaian antara harga dengan fasilitas yang ditawarkan.

4. Perhatikan keseluruhan dari paket wisata yang akan Anda pilih, yang meliputi hotel, pesawat, sewa mobil, fasilitas dan tempat wisata agar Anda dapat mengetahui apa saja yang akan di terima oleh Anda.

5. Keuntungan jika Anda mengikuti paket wisata adalah Anda tak perlu repot-repot mengatur jadwal kegiatan karena mereka akan membantu Anda dalam mengatur perjalanan wisata Anda bersama orang yang di cintai. Kekurangannya, Anda akan terikat jadwal yang telah ditetapkan dan tidak bisa bebas berkunjung ke tempat wisata. Wisata liburan sukses, jika Anda selalu mengkonsultasikan keinginan Anda pada pihak agen perjalanan wisata.

6. Anda yang ingin berlibur ke negara anggota ASEAN seperti thailand, filipina, vietnam dan sebagainya, biasanya kita akan menerima paket murah jika Anda berlibur ke negara anggota asean tersebut dan sekali lagi sebaiknya Anda melihat keuntungan dari paket wisata tersebut dan tetap berhati – hati.

7. Sewa mobil, biasanya beberapa paket perjalan wisata menyediakan paket wisata beserta jasa sewa mobil di sewa mobil jakarta, sehingga Anda tidak perlu repot untuk mencari mobil di tempat liburan yang Anda tuju.

8. Referensi teman, Mintalah referensi kepada teman Anda mengenai biro perjalanan wisata yang akan di pilih atau mintalah bantuan kepada teman Anda untuk mencarikan biro perjalanan wisata

Demikian tipsnya semoga bermanfaat untuk anda.

Temukan semuanya tentang Pasang Iklan, bisnis, Iklan Baris, iklan gratis
Selengkapnya Cara Dapatkan Paket Wisata Tahun Baru

Tips Tepat Dapatkan Paket Tour Murah Terbaik

Diposting oleh Unknown on

Saat musim liburan pasti agen travel gencar menawarkan paket tour murah karena momen ini adalah momen yang selalu di nantikan oleh para agen travel untuk membuat laku keras produk jasanya, dan tentunya anda sebagai clientnya tentunya merasa di untungkan bukan !!!, berikut ini ada beberapa tips untuk anda dalam memilih paket tour murah:

1. Pilih Travel Biro yang berpengalaman pada tujuan liburan Anda. Biasanya biro tourn n travel menyediakan paket-paket perjalanan wisata yang sudah dikemas secara khusus dengan harga yang terjangkau.

2.Itinerary. Baca baik-baik ringkasan perjalanan (itinerary) yang ditawarkan. Informasi yang patut dicermati adalah obyek wisata yang dikunjungi, lama perjalanan, fasilitas yang termasuk dalam paket (makan, transportasi, tiket masuk obyek wisata dan Paket Murah Bali).

3.Pantangan Makanan. Sebaiknya Anda mengetahui makanan yang disajikan dalam paket Tour. Ini penting khususnya bagi Anda yang Muslim atau memiliki pantangan makanan tertentu.

4.Kepastian keberangkatan. Seperti diketahui suatu paket biasanya akan dibuka jika peserta Tour mencapai jumlah minimal tertentu. Kepastian keberangkatan ini menjadi sangat penting agar liburan Anda sesuai dengan waktu yang Anda alokasikan.

5.Pengurusan dokumen. Untuk tujuan negara tertentu tour ke luar negeri Anda diwajibkan untuk mengurus visa kunjungan. Tanyakan apakah travel biro tersebut dapat membantu pengurusan dokumen ini dan berapa biayanya.

6.Tour Guide dan Tour Leader. Tanyakan apakah keduanya ada dalam paket. Tour Leader akan menemani Anda dari airport keberangkatan hingga kembali. Sedangkan tour guide akan memandu Anda selama mengunjungi obyek-obyek wisata. Ada baiknya ditanyakan juga bahasa yang digunakan oleh tour guidenya.

7. Biaya-biaya yang tidak termasuk dalam paket Tour Bali. Biaya-biaya ini biasanya adalah biaya pengurusan dokumen, biaya keperluan pribadi, tips untuk tour leader dan supir. Pastikan apakah airport tax sudah termasuk dalam paket.

8. Pembatalan Tour, ini penting untuk diketahui dari awal. Jika Anda terpaksa harus membatalkan keikutsertaan tour, apa saja konsekuensinya, berapakah biaya yang bisa dikembali.

Demikian tipsnya semoga bermanfaat untuk anda dalam memilih paket tour murah dari agen travel.

Temukan semuanya tentang Pasang Iklan, bisnis, Iklan Baris, iklan gratis
Selengkapnya Tips Tepat Dapatkan Paket Tour Murah Terbaik

Tips Dalam Mencari Tempat Penginapan Murah

Diposting oleh Unknown on

Saat melakukan perjalanan wisata yang jauh tentunya orang butuh tempat penginapan, memilih tempat penginapan tak bisa sembarangan karana itu adalah tempat dimana anda harus melepas lelah tentunya dengan harga tempat penginapan murah yang terjangkau oleh kantong anda.

Untuk mendapatkan tempat penginapan terbaik, pesanlah kamar Penginapan murah terlebih dahulu melalui biro perjalanan dan cobalah fleksibel dengan jadwal. Penginapan murah yang target pasarnya pelaku bisnis biasanya punya tarif murah di akhir pekan yang mereka pertimbangkan sebagai off season.

Hubungi biro perjalanan, biro seperti itu bisa mengerti kebutuhan dan harapan Anda. Mereka dapat memilih Penginapan murah terbaik berdasarkan pelayanan dan kenyamanan yang tersedia, serta kedekatannya dengan pusat kota, bandar udara, restoran, dan aneka tempat hiburan.

Banyak tempat penginapan punya nomor bebas pulsa yang bisa dihubungi. Jika tidak ada nomor seperti itu, dan Anda harus telepon ke Penginapan murah secara langsung, sebaiknya telepon sore atau malam hari karena pagi merupakan waktu tersibuk yaitu saat para tamu check out.

Begitu kamar tersedia, dokumentasikan semua informasi tentang Penginapan murah dan rencana perjalanan untuk ditinggalkan kepada seorang teman atau tetangga jika terjadi kondisi darurat.

Demikian tipsnya semoga bermanfaat untuk anda.

Temukan semuanya tentang Pasang Iklan, bisnis, Iklan Baris, iklan gratis
Selengkapnya Tips Dalam Mencari Tempat Penginapan Murah