Showing posts with label wedding band. Show all posts
Showing posts with label wedding band. Show all posts

Kepiawaian Pengisi Hiburan Pernikahan

Diposting oleh karpetitem on Jul 31, 2009

Suasana upacara dan perayaan resepsi perkawinan perlu dibawa ke alam keceriaan dengan nuansa indahnya romantisme penuh kenangan. Kepiawaian pengisi hiburan musik oleh live music band dan lagu mampu menciptakan atmosfir keindahan dalam kesyahduan pesta perkawinan.

Senandung Cinta di Hari Bahagia
Dendang live music serta lagu dari live band dalam perayaan perkawinan menjadi latar pengiring ungkapan kebahagiaan bersama pasangan, kerabat dan handai taulan. Keindahan musik yang digelar juga memiliki kekuatan membangkitkan emosi suka cita dan bahagia. Kemasan hiburan music band dalam rancangan tepat sesuai pilihan gaya pesta serta mempertimbangkan suasana, minat, dan pilihan pasangan pengantin bahkan juga mayoritas tamu undangan akan membuahkan kenangan manis sepanjang usia perkawinan.

Musik Pilihan Penuh Kenangan
Porsi anggaran yang disediakan untuk hiburan music wedding rata-rata 5 - 1 0 persen dari total biaya pesta wedding. Besarnya biaya wedding music yang akan dikeluarkan dihitung berdasarkan lamanya pertunjukan live music wedding termasuk waktu jeda yang digunakan.

Tarif seorang music events atau tim pemusik live music events umumnya tidak sekedar dinilai dari kualitas suara live music band yang tersaji, juga pengalaman dan reputasi dari musisi live music yang bersangkutan. Dalam merancang hiburan live band untuk sebuah pesta sesuai dengan porsi anggaran music band yang sudah tersedia, beberapa hal perlu menjadi pertimbangan,

1. Sediakah Cukup Waktu
Waktu tepat mencari musisi music wedding handal adalah sekitar 618 bulan sebelu acara pesta perkawinan, tergantung hari pesta perkawinan berlangsung yang dipilih. Bilamana hari pesta perkawinan berlangsung pada “Musim kawin”, lakukan pencarian wedding music lebih awal sehingga memperbesar peluang mendapat musisi live music wedding. Sebagai tanda ikatan, lakukan dalam dan berikan uang muka pembayaran music events. Pencarian lebih awal juga sebagai langkah antisipasi menghadapi berbagai pilihan sebelum menentukan salah satu yang terbaik . Koordinasikan antara musisi live music events pilihan, dekorasi ruangan serta pengelola ruangan berkaitan dengan penataan sistem tata suara dan kelistrikan yang mendukung penampilan.

2. Rancangan Sederhana Tetap Memikat
Kelompok musik (band) atau orkestra wedding yang melibatkan banyak musisi dan peralatan memang merupakan jaminan menyajikan hiburan yang memikat, walau demikian membawa konsekuensi pengeluaran anggaran meningkat. Rancangan hiburan dengan menampilkan musik tunggal atau pilihan kelompok musik ( orang personil berperalatan akustik sederhana alternatif menyajikan hiburan tetapi mempertimbangkan selera tamu, keceriaan & kesyahduan suasana yang ingin dibangun. Salah satu kunci penilaian adalah faktor pengalaman. Kekerapan pemain musik tampil di berbagai resepsi perkawinan termasuk di lokasi pesta yang diinginkan adalah nilai lebih yang patut dipertimbangkan. Konsultasikan dengan kerabat, sahabat atau dekorator ruangan sebagai referensi sebelum berbelanja keperluan hiburan musik di hari perkawinan. Mengunjungi berbagai pesta perkawinan adalah alternatif mendapatkan informasi lengkap dan akurat.

Kesediaan partisipasi kerabat dan sahabat yang memiliki talenta dalam menyajikan musik adalah alternatif rancangan hiburan menambah suasana keceriaan. Manfaatkan fasilitas tata suara gedung resepsi untuk memainkan koleksi lagu pilihan dan kenangan pasangan saat jeda musisi tiba.
Ciptakan suasana penuh kenangan di hari pernikahan dengan menyajikan hiburan musik dan lagu berkesan. Kemasan alunan nada-nada indah menawan membawa impian kebahagiaan ke alam nyata.

http://www.f-buzz.com/

Dukung Kampanye Stop Dreaming Start Action Sekarang

Selengkapnya Kepiawaian Pengisi Hiburan Pernikahan

Memilih Wedding Band Sesuai Bugget

Diposting oleh Wikey on

Siapa yang tak ingin membuat pesta pernikahan sesuai impian namun dengan budget yang sesuai. Mau tahu tips merancangnya? Ini dia!

Tantangan terbesar saat merencanakan pernikahan sederhana adalah untuk membuatnya tetap sederhana. Sering kali Anda tak bisa menahan segala keinginan, dan ketika sadar, biaya pernikahan Anda membengkak. Mau tahu caranya untuk merancang pesta yang sederhana? Ini dia!

1. Pilih seseorang untuk menjadi orang yang mengontrol perencanaan pernikahan. Pastikan orang ini orang yang dapat Anda percaya, baik untuk mengatur semuanya seprti Band Live untuk pernikahan.

2. Buatlah daftar tamu yang sangat selektif. Undanglah keluarga dan teman dekatAnda, sehingga tidak akan menciptkan suasana yang terlalu ramai.

3. Pilihlah tempat yang dapat mengakomodasikan tamu yang sudah Anda undang. Saat Anda sudah berkomitmen dengan tempat yang kecil, Anda tidak akan dapat menambahkan jumlah tamu lagi dan di tambah dengan hiburan berupa Wedding Band Live.

4. Pesan tempat resepsi yang nyaman dan sempurna untuk ukuran pernikahan Anda. Yang diutamakan dalam pernikahan yang sederhana adalah rasa kedekatan antara setiap tamu dengan pengantin. Agar suasana pesta lebih terasa indah, Anda dapat menyewa Wedding Band Live untuk menghibur tamu undangan.

5. Pilihlah jenis undangan yang akan menguatkan rasa eksklusif dari pernikahan Anda. Sehingga setiap tamu merasa spesial dan tidak merasa tertinggal.

6. Pilihlah dekorasi yang memiliki arti yang spesial bagi Anda dan tamu-tamu. Hal ini akan lebih mudah dilakukan dengan jumlah tamu yang lebih sedikit dan juga hiburan Wedding Band serta Band Live Show.

/m.detik.com

Dukung Kampanye Stop Dreaming Start Action Sekarang
Selengkapnya Memilih Wedding Band Sesuai Bugget

Musik Pernikahan

Diposting oleh Unknown on Jul 16, 2009



Menggunakan
band live music rasanya merupakan alternatif hiburan yang menyenangkan bagi pernikahan anda. Rasanya alunan musik dimainkan hanya untuk merayakan kebahagiaan anda raja dan ratu di hari bahagia. Untuk membuatnya tampil sempurna, pastikan anda memastikan segalanya akan berjalan lancar. Namun, jangan lupa memperhatikan beberapa tips berikut ini

1. Tetapkan jenis lagu apa yang ingin dibawakan dalam pesta pernikahan anda. Walaupun anda sudah mempercayai kualitas dari sebuah tim musik, pastikan anda mengetahui dengan pasti musik apa yang akan mereka bawakan di hari h. Permainan musik secara live sangat mempengaruhi atmosfer di tengah pesta. Apabila anda kurang yakin, konsultasikan kepada wedding organizer atau pemusik(
band show)
pilihan anda.
2. Pastikan lingkungan pesta anda mendukung tim musik pilihan anda. Khusus bagi anda yang melaksanakan resepsi secara outdoor, sediakan tempat berteduh yang memadai bagi musisi atau pemain
band
. Karena cuaca panas atau angin terlampau kencang dapat mengganggu musisi..
3. Bagi pesta yang dilakukan dengan cara prasmanan, berikan jarak pada pemusik anda dari sumber makanan. Ini dilakukan bukan supaya musisi tidak terpikat makanan selama pesta loh. Karena anda harus ingat para undangan akan sering berkeliling di sekitar food stall. Oleh karena itu hal tersebut dilakukan supaya pemusik tidak terganggu dengan aktifitas para undangan yang hilir mudik. Bagi anda yang melakukan pesta dengan konsep candlelight dinner tentunya akan membuat suasana yang agak redup. Pastikan musisi anda membawa light stand untuk menolong mereka dalam memainkan musik.
4. Libatkan pemimpin
band live show dari tim musik pilihan anda ketika melakukan technical meeting karena musisi band live show
juga harus mengetahui rangkaian prosesi acara anda dan hal-hal apa saja yang dapat terjadi.
5. Pastikan musik
wedding band live
tidak mengganggu ketika orang tua atau mempelai memberikan kata sambutan.
6. Pilihlah musisi
wedding band live yang telah terbiasa dengan suasana pernikahan. Mereka akan melakukan tugas mereka (pemain band) dengan baik kala prosesi berlangsung dan tidak akan panik bila terjadi perubahan yang mendadak. Musisi wedding band profesional juga akan hadir tepat waktu dan mengetahui dengan pasti kostum band show
yang pantas untuk dikenakan.
7. Lakukan antisipasi apabila anda menggunakan jasa
wedding band
mereka melebihi batas waktu yang telah disepakati. Anda dapat mendiskusikannya terlebih dahulu dengan pemimpin dari tim musik tersebut.
8. Yang terakhir, bangunlah hubungan yang baik dengan para musisi
band live. Mereka akan bekerja selama pesta anda berlangsung. Alangkah baiknya bila anda mempersiapkan apa yang mereka perlukan seperti makanan dan ruang untuk beristirahat.
Teks: redaksi

Dukung kampanye stop dreaming start action sekarang



http://www.duniawedding.com

Selengkapnya Musik Pernikahan

Tips Sewa Hiburan Pernikahan Wedding Band

Diposting oleh Wikey on

MESKI PERANANNYA tidak sekrusial persiapan lain dalam menyambut pesta pernikahan itu sendiri, namun tidak ada yang menyangkal bahwa hiburan (Music Wedding) untuk pesta mampu menyemarakkan suasana.

Dan tidak ada yang lebih menyenangkan selain melihat senyum riang para tamu yang puas terhibur dengan Music Wedding atau Live Wedding Band. Itulah yang diperlukan dalam pesta pernikahan, tawa riang dan kebahagiaan sebagai bekal menyambut hidup baru!

Saat ini sudah banyak sekali penyedia jasa hiburan (Live Wedding Band) untuk pernikahan. Bingung menentukan pilihan? Tenang! Sebaiknya perhatikan tips-tips dasar menyewa hiburan untuk pernikahan berikut ini agar tidak salah menentukan pilihan dan kecewa nantinya.

Sesuaikan jasa hiburan (Music Wedding Band) yang Anda pilih dengan bujet Anda. Jika dana tak memadai, tak usah menyewa perusahaan hiburan yang top. Karyakan teman-teman atau saudara yang hobi bermusik, jika perlu. Jika tidak, jasa wedding singer atau Wedding Band juga bisa dipertimbangkan, selain lebih murah, Anda bisa lebih bebas mengutarakan permintaan Anda.

Satu hal yang paling penting: sewa Wedding Band yang profesional dan berpengalaman menghibur tamu di resepsi pernikahan. Rugi jika sudah membayar mahal, namun tamu tak juga terpuaskan.

Lakukan wawancara dulu dengan pimpinan Music Wedding Band atau DJ (bukan dengan pimpinan perusahaan jasa itu). Ini penting untuk mengetahui apakah mereka cukup kooperatif dan mengerti kebutuhan Anda. Berikan juga daftar lagu Live Band yang ‘mewarnai’ momen khusus Anda berdua; kencan pertama, ciuman pertama, lamaran, dll. Biarkan semua undangan mengetahui sejarah kisah cinta Anda berdua!

Jangan lupa membuat kontrak kerja bersama. Ini penting untuk mencegah keterlambatan dan agar kedua belah pihak tetap sepaham dan semua hal berjalan sesuai kehendak Anda. Isi kontrak hendaknya menyertakan

1. Nama band atau penyedia hiburan
2. Alamat, no.telepon, tanggal, waktu, durasi dan lokasi acara
3. Harga
4. Informasi tentang adanya waktu tambahan atau tidak
5. Pembayaran dilakukan dengan cara apa dan atas nama siapa, dll.

duniawedding.com

Dukung Kampanye Stop Dreaming Start Action Sekarang
Selengkapnya Tips Sewa Hiburan Pernikahan Wedding Band

Musik Di Pesta Pernikahan

Diposting oleh karpetitem on Jun 26, 2009

BAYANGKAN, pernahkah Anda mendatangi sebuah acara pernikahan tanpa music wedding? Sepanjang acara suasana terasa hening. “Music wedding" yang ada hanya pidato keluarga atau riuh tawa dari para undangan. Bila demikian, pesta tersebut akan terasa hambar dan kurang menyenangkan bukan? Bila Anda setuju, musik oleh wedding band adalah jawaban untuk masalah tersebut. Untuk itu kami berikan kepada Anda sejumlah tips mengenai musik oleh music wedding band di acara pernikahan.

Hal-hal yang harus diperhatikan :
- Pemilihan lagu dilakukan jangan hanya berdasarkan indahnya alunan nada yang didengar. Perhatikan lirik dari lagu oleh live band sebelum memilih. Lirik dari lagu yang dinyanyikan oleh live wedding band dapat dilihat sebagai doa yang memohonkan kebahagiaan bagi pasangan yang menikah. Lirik band yang mengandung arti negatif seperti lagu-lagu patah hati atau perselingkuhan, sebaiknya dicoret dari daftar pilihan lagu.
- Sebuah lagu dari wedding band dapat memberikan kesan tersendiri atau bahkan membangkitkan memori indah. Gunakan lagu oleh music wedding band yang menjadi tema dari kisah kasih dari pasangan. Pilih lagu oleh live band yang tepat untuk mengiringi setiap acara dari pernikahan.
- Pilih jenis lagu oleh live wedding band yang cocok untuk keadaan tempat resepsi, apakah indoor atau outdoor, lagu-lagu band yang berirama riang akan lebih cocok dibawakan di pesta bernuansa outdoor. Sementara lagu-lagu yang lebih lembut akan lebih pas dalam ruangan tertutup. Namun, semua pilihan kembali berpulang kepada calon pengantin.
- Temukan musisi yang tepat untuk Anda. Cari tahu melalui internet atau majalah pernikahan. Namun, bila belum menemukan yang pas di hati, mintalah beberapa rekomendasi dari WO Anda untuk mendapatkan musisi yang tepat. Biasanya WO memiliki relasi dengan sejumlah pengisi acara yang kualitasnya baik.

Jenis pemusik berdasarkan waktu pesta: Waktu dan keadaan pesta akan mempengaruhi pemusik yang harus Anda siapkan. Berikut adalah beberapa hal yang dapat menjadi panduan Anda:
- Pesta siang hari: untuk melengkapi pesta di siang hari, kehadiran pemain solo piano, harpa, ataupun lagu dari CD sudah cukup.
- Pesta sore hari: pesta di sore hari cenderung diadakan dengan gaya standing party. Biasanya para tamu akan sibuk bersosialisasi satu sama lain. Pilihlah musik yang tidak berisik dan tidak menganggu interaksi dari para undangan. Cukup iringan instrumental misalnya seorang pianis dan quartet string.
- Pesta malam hari: pilihan musik untuk malam hari lebih bebas. Anda dapat menggunakan DJ, orkestra, atau band. Kuncinya: semakin sedikit jumlah tamu Anda, semakin sedikit pula musisi yang ditampilkan.

http://duniawedding.com/

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan lihat di
Wedding Band - Music Wedding - Music Wedding Band - Live Band - Live Wedding Band - Band di 88db.com
Selengkapnya Musik Di Pesta Pernikahan

Pertunjukan Musik Live

Diposting oleh karpetitem on Jun 19, 2009

Kebanyakan pernikahan mewah yang diadakan di gedung-gedung menggunakan jasa penyanyi band live untuk tampil di hadapan para tamu. Namun, sebenarnya banyak cara untuk menampilkan wedding band live, bisa dengan menyewa DJ, vokal grup, wedding band atau cukup dengan menyalakan iPod. Perlu dicatat, sebelum memilih penyanyi band live show tertentu yang akan tampil di acara pernikahan Anda, coba dengarkan bagaimana ia menyanyi. Jangan sampai ia bernyanyi dengan suara parau, melengking, atau berimprovisasi dengan nada-nada yang tak enak didengar. Bila memilih kelompok paduan suara untuk acara pemberkatan di gereja, pastikan pula Anda sudah pernah menyaksikan penampilan mereka.

Sebaiknya kedua mempelai mempersiapkan dan memilih lagu
band apa yang ingin diputar atau dimainkan band show pada hari pernikahan live show. Pilihlah lagu yang merupakan lagu kenangan Anda berdua, juga lagu-lagu yang sudah dikenal para tamu. Ketika akan berbicara dengan orang yang berkepentingan dengan musik di hari pernikahan Anda, entah itu band live, DJ wedding band live-nya, atau wedding band sound engineer-nya, berikan daftar lagu yang Anda inginkan, dan diskusikan dengan mereka. Apakah cocok dengan acara, dan apakah ia sanggup melantunkannya?

Karena tamu yang akan datang pada acara Anda akan memiliki rentang umur yang berbeda-beda, pastikan para tamu dewasa bisa menikmati lagu-lagu
band live show yang dikumandangkan. Ini perlu dipikirkan agar para tamu yang hadir tidak merasa asing di tengah-tengah tamu lain dan bisa merasa senang, juga nyaman. Selain itu, sesuaikan tema dengan lagu-lagu yang akan diputar. Selain lagu cinta band show yang berirama slow, Anda juga bisa meminta lagu cinta dengan genre yang Anda sukai, misalnya hip hop atau rock. Pastikan juga, meskipun pernikahan selalu dikaitkan dengan cinta, tak berarti semua yang berhubungan dengan cinta bisa dilagukan live show band. Jangan sampai lagu-lagu tentang putus cinta atau cinta segitiga terlantun pada hari bersatunya Anda dengan pasangan. Akan sangat tidak menyenangkan dan bisa membuat para tamu mengernyitkan dahi.

Akan lebih nyaman untuk Anda jika segala sesuatunya tertata teratur, maka, pastikan urusan musik ini juga mendapat perhatian. Memilih-milih lagu, apalagi untuk ditampilkan kepada keluarga dan teman-teman, akan menjadi aktivitas yang menyenangkan bagi Anda dan pasangan. Pastikan pula jumlah lagunya sesuai dengan rentang waktu resepsi pernikahan agar tidak terjadi waktu jeda atau lagu yang diulang-ulang selama 2-3 jam.

http://perempuan.kompas.com/

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan lihat di
Band Live ~ Wedding Band Live ~ Wedding Band ~ Band Live Show ~ Band Show ~ Live Show ~ Band di 88db.com
Selengkapnya Pertunjukan Musik Live

Tips Musik Pada Pernikahan

Diposting oleh Unknown on



Menggunakan Live Music Wedding rasanya merupakan alternatif hiburan yang menyenangkan bagi pernikahan Anda. Rasanya alunan Music Band dimainkan hanya untuk merayakan kebahagiaan Anda raja dan ratu di hari bahagia. Untuk membuatnya tampil sempurna, pastikan Anda memastikan segalanya akan berjalan lancar. Namun, jangan lupa memperhatikan beberapa tips Live Music Wedding berikut ini

1. Tetapkan jenis Live Music dan lagu apa yang ingin dibawakan dalam pesta pernikahan Anda. Walaupun Anda sudah mempercayai kualitas dari sebuah tim musik, pastikan Anda mengetahui dengan pasti musik apa yang akan mereka bawakan di hari H. Permainan musik secara Live Music sangat mempengaruhi atmosfer di tengah pesta. Apabila Anda kurang yakin, konsultasikan kepada Wedding Organizer atau Music Wedding band pilihan Anda.

2. Pastikan lingkungan pesta Anda mendukung tim Music Band pilihan Anda. Khusus bagi Anda yang melaksanakan resepsi secara outdoor, sediakan tempat berteduh yang memadai bagi musisi. Karena cuaca panas atau angin terlampau kencang dapat mengganggu musisi..

3. Bagi pesta yang dilakukan dengan cara prasmanan, berikan jarak pada pemusik atau Music Wedding Anda dari sumber makanan. Ini dilakukan bukan supaya musisi Live Music Band tidak terpikat makanan selama pesta loh. Karena Anda harus ingat para undangan akan sering berkeliling di sekitar food stall. Oleh karena Wedding Music itu hal tersebut dilakukan supaya pemusik tidak terganggu dengan aktifitas para undangan yang hilir mudik. Bagi Anda yang melakukan pesta dengan konsep candlelight dinner tentunya akan membuat suasana yang agak redup. Pastikan musisi Anda membawa light stand untuk menolong mereka dalam memainkan Wedding Music.

4. Libatkan pemimpin dari tim musik pilihan Anda ketika melakukan Technical Meeting karena musisi Music Events Wedding & Live Music Events juga harus mengetahui rangkaian prosesi acara Anda dan hal-hal apa saja yang dapat terjadi.

5. Pastikan Music Events Wedding & Live Music Events tidak mengganggu ketika orang tua atau mempelai memberikan kata sambutan.

6. Pilihlah musisi yang telah terbiasa dengan suasana pernikahan. Mereka akan melakukan tugas mereka dengan baik kala prosesi berlangsung dan tidak akan panik bila terjadi perubahan yang mendadak. Musisi Live Music Band juga akan hadir tepat waktu dan mengetahui dengan pasti kostum yang pantas untuk dikenakan.

7. Lakukan antisipasi apabila Anda menggunakan jasa mereka melebihi batas waktu yang telah disepakati. Anda dapat mendiskusikannya terlebih dahulu dengan pemimpin dari tim musik Live Band tersebut.

8. Yang terakhir, bangunlah hubungan yang baik dengan para musisi Live Band. Mereka akan bekerja selama pesta Anda berlangsung. Alangkah baiknya bila Anda mempersiapkan apa yang mereka perlukan seperti makanan dan ruang untuk beristirahat.

Temukan informasi mengenai Live Music | Live Band | Music Band | Live Music Band | Music Wedding | Wedding Music | Live Music Wedding | Music Events | Live Music Events | Wedding pada 88db.com

http://duniawedding.com

Selengkapnya Tips Musik Pada Pernikahan