Walaupun sekarang lagi ngetrend model fashion celana skiny jeans, enggak semua orang bisa cocok sama bentuk ini. Kalau kamu ingin sesuatu yang beda, model bootcut patut dicoba. Letak kantongnya yang ada di belakang kelihatan rendah, bisa menyamarkan bokong kamu yang besar.
Bagi yang suka memakai ikat pinggang, dengan aksesoris ini secara instan bisa membentuk pinggangmu dan dapat menciptakan siluet yang feminim. Pilih ikat pinggang yang warnanya coklat atau beige, kedua warna ini cocok untuk hampir semua jenis busana. Bisa juga ikat pinggang dipadukan dengan kardigan atau kemeja longgar untuk menciptakan kesan ramping pada tubuh. Kita bisa menemukan di fashion outlets.
Usahakan menghindari pakaian, misalnya fashion butik yang terlalu kecil sampai 'nge-pres' atau juga yang model longgar. Biasanya para cewek cenderung mengenakan baju yang ukurannya kecil agar tubuhnya terlihat lebih ramping. Tapi ada juga yang merasa malu dan berusaha menutupi bentuk tubuh yang besar dengan busana longgar. Padahal baju yang longgar malah memberi kesan body yang besar. Juga sebaliknya, baju busana butik yang terlalu kecil atau ketat bikin lipatan badanmu yang lebih semakin kelihatan.
Cobalah membentuk tubuh yang seimbang dan proporsional. Kalau memakai celana ketat seperti legging ataupun skinny jeans, padukan dengan model atasan yang agak longgar. Sebaliknya, jika kamu memakai fashion busana yang agak ketat, pilih bawahan yang berisi seperti misalnya terusan weide leg atau bootcut jeans.
Dengan begitu kekurangan tubuhmu bisa ditutupi dengan fashion busana yang kamu pakai supaya matching. Jadinya kamu bisa tampil 'pe de' diantara teman-temanmu atau orang-orang yang kurang kamu kenal, nah selamat mencoba.
Temukan informasi lainnya mengenai Fashion Outlets - Model Fashion - Fashion Busana - Fashion Butik - Busana Butik hanya di 88db.com