Tips Makanan Organik Untuk Kesehatan

Diposting oleh Unknown on Jul 29, 2009





Apa itu produk organik?
Yang disebutkan "organic product " adalah hasil pertanian yang memenuhi kaidah-kaidah pertanian organik, diantaranya tidak menggunakan pestisida sintetis, pupuk kimia sintetis, zat pengatur tumbuh, rekayasa genetika, dll.
Lalu, bagaimana dengan bahan pangan yang biasa kita beli untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari? Timbul pertanyaan di benak kita, apakah bahan pangan tersebut sudah tercemar? Jelas tidak semua, tetapi ada upaya yang perlu kita lakukan untuk mendapatkan produk pangan yang sehat dan aman. Mengonsumsi organic supplement atau food organic adalah pilihan yang bijak.
Dengan mengonsumsi organic supplement atau food organic, organ tubuh kita bekerja lebih ringan. Menurut penelitian yang dilakukan pada 2007, buah dan sayuran organik mengandung lebih dari 40% antioksidan dibandingkan buah dan sayuran produk pertanian konvensional.
Ada banyak alasan mengapa memilih organic product. Diantaranya bila kita berbicara lingkungan, pertanian konvensional (non-organik) berdampak buruk khususnya terhadap ekosistem lahan pertanian. Dan bila dihubungkan dengan kesehatan, ternyata juga berdampak buruk terhadap kesehatan petani itu sendiri, misalnya dengan adanya paparan pestisida kimia sintetis saat proses produksi organic supplement atau pun proses penyemprotan.

Di mana kita bisa mendapatkan produk organik?
Ada beberapa cara yang dapat dilakukan untuk mendapatkan produk food supplement organik, yaitu berbelanja di toko food supplement, outlet khusus, belanja online, belanja komunitas,belanja langsung ke produsen atau petani organic supplement, belanja melalui pasar tani yang hanya ada dihari-hari tertentu.

Dukung kampanye
stop dreaming start action sekarang


Http://www.greenlifestyle.or.id

{ 0 komentar ... read them below or add one }